Minggu, 11 Desember 2011

Forum Tanya Jawab 51: Permohonan Maaf Atas Kemarahan Filsafatku

Rini Dwi A
PMat C

Setiap orang pasti pernah marah. Marah adalah luapan emosi dari dalam diri karena hati yang tidak ikhlas ketika hak-hak kita diambil secara paksa oleh orang lain.
Berfilsafat adalah proses olah pikir, ketika orang lain mengakui pemikiran kita sebagai hasil karyanya tentunya kita akan marah. Marah dalam posisi yang baik, dengan alasan yang tepat dan dapat menempatkan dirinya berdasarkan konteks ruang dan waktu.
Semoga kita dalam golongan orang yang bisa menjaga hati untuk tidak sombong dan marah yang berlebih-lebihan.
Terimakasih.

klik

Tidak ada komentar:

Posting Komentar